POLSEK KEDUNGGALAR BERSAMA JAJARANYA BANTU KERJA BAKTI DAMPAK BENCANA ALAM ANGIN KENCANG YANG MENGAKIBATKAN RUMAH SDR. DARMIN TERTIMPA POHON
NGAWI SKPK-NEWS COM
Senin, tanggal 10 Oktober 2022 mulai pukul 09.00 WIB s.d.Selesai, Anggita Polsek Kedunggalar bersama Warga sekitar melaksanakan kerja bakti memperbaiki rumah Sdri DARNI, umur 72 th amalat RT 2 RW 4 Dsn. Wates Ds. Jati Gembol Kec. Kedunggalar yang rusak tertimpa Pohon Randu akibat angin kencang pada saat hujan pada hari Minggu tanggal 9 Oktober 2022 pukul 17.00 Wib
dalam melaksanakan kegiatan kerja bakti. yang Hadir dalam kegiatan Waka Palsek Kedunggalar IPDA Sukamto .
.Kades Ds. Jati Gembol Budi Sulityonarko.Ps. Kanit Provos Aiptu Basar.Ps. Kanit Binmas Aiptu Suparaiyanto
Ps. Kanit Sabhara Aitu Nanang Rudi H.. Babinsa Ds. Jati Gembol Serda M Maqi
dibantu dengan. Warga masyarakat sekitar 15 or1.dalam melaksanakan kegiatan Kerja bakti polsek kedunggalar bersama warga membersihkan dan memotong pohon yang menimpan rumah Sdri Darmi dalam. Memperbaiki rumah dengan mengganti Kayu yang rusak akibat tertimpa pohon yang tumbang .
dengan Terjalinnya kemitraan dengan Perangkat desa dan masyarakat dsn. Wates Ds. Jati Gembol Kec. Kedunggalar Kab. Ngawi.dilaksanakan dengan guyub rukun aman tidak ada halangan apapun pungkasnya
bambang edy s sh